Dengan mengenakan busana tenunan khas Bima, Walikota Bima dan istri menjadi sorotan di Festival Rimpu Ma Ntika Tahun 2025.

Wali Kota Bima, H. A. Rahman H. Abidin SE, bersama Wakil Wali Kota Bima, Feri Sofiyan, SH, menghadiri acara peragaan busana (Fashion Show) yang digelar sebagai bagian dari rangkaian kegiatan menyambut Festival Rimpu Ma Ntika. Kegiatan ini di hadiri oleh sejumlah pejabat lingkup Pemerintah Kota Bima, antara lain, Sekda, Inspektur, seluruh Staf Ahli, seluruh Asisten,…

Read More

H. A. Rahman H. Abidin, SE Inginkan Festival Rimpu Mantika 2025 Lebih Meriah

Wali Kota Bima H. A. Rahman H. Abidin, SE memimpin rapat koordinasi membahas pemantapan persiapan Festival Rimpu Mantika Tahun 2025 di aula Maja Labo Dahu Kantor Wali Kota, pada Senin, 21 April 2025. Rapat Koordinasi Pemerintah Kota Bima ini dihadiri oleh Sekda Kota Bima, seluruh Staf Ahli Wali Kota, seluruh Asisten, seluruh Kepala OPD, Ketua…

Read More

Tenunan Muna Paa jadi Ikon Pawai Budaya di Kabupaten Dompu

Menyemarakkan rangkaian Hari Ulang Tahun (HUT) ke-210 Tahun, Pemerintah Kabupaten Dompu menyelenggarakan Pawai Budaya mengenakan seragam ciri khas Dompu tenunan Muna Pa’a. Pawai Budaya diikuti oleh ribuan peserta dari berbagai kalangan dan latar belakang profesi mulai dari ASN sampai masyarakat biasa dengan berbagai ragam suku dan Budaya mengambil rute star di Lapangan Kelurahan Karijawa dan…

Read More

Bintang Terkenal: Selebriti Indonesia yang Menginspirasi Generasi

Dunia hiburan Indonesia penuh dengan wajah-wajah berbakat yang telah mencuri hati masyarakat. Dari aktor dan aktris papan atas, penyanyi berbakat, hingga influencer media sosial, banyak bintang terkenal Indonesia yang bukan hanya populer, tapi juga memberikan dampak positif bagi masyarakat. Artikel ini akan mengulas secara mendalam siapa saja sosok-sosok yang bersinar dan mengapa mereka layak disebut…

Read More

Bintang Berbakat 2025 By Yayasan Karya bakat Indonesia. Mencari Bintang Untuk Disalurkan Di Tv, Film, Off Air Audisi Jabotabek.

Yayasan Karya Bakat Indonesia Gelar Event Bintang Berbakat 2025 dan Anugerah Karya Bakat Award Jakarta, 2025 – Yayasan Karya Bakat Indonesia, sebuah lembaga yang berkomitmen mencetak dan mengembangkan bakat anak-anak Indonesia, kembali menggelar event tahunan bergengsi mereka, Bintang Berbakat 2025 dan Anugerah Karya Bakat Award. Event ini bertujuan untuk mencari, membina, dan mengorbitkan bakat-bakat baru ke industri hiburan,…

Read More